Wednesday, February 3, 2016

Rock Era


Hi guys, sekarang saya mau ngeshare tentang Rock Era atau Jaman Rock. Kalian tau kan apa itu rock? ya Rock adalah sebuah genre musik yang biasanya identik dengan gitar listrik and their crazy awesome riffs that rocks whoever hears it. Selain gitar listrik, ada juga bass dan drum. By the way karena faktor usia, jadi saya akan ngeshare rock era dari tahun 60 saja ya. Mohon dimaklumi 'cause i'm still a minor.
Sebelumnya apa kalian tau orang-orang dibawah ini?






Foto: Elvis Presley (atas), Jimi Hendrix (tengah), John Lennon (bawah)

Orang-orang diatas bisa dibilang adalah tokoh-tokoh terkenal dari rock music. Seperti Elvis Presley yang dijuluki "the king of rock 'n roll", Jimi Hendrix yang terkenal dengan permainan gitarnya, dan John Lennon anggota The Beatles dengan lagu-lagunya yang mengguncang dunia. Nah tiga orang diatas hanya beberapa tokoh dari musik rock yang sangat mempengaruhi dunia saat itu, sebenarnya masih banyak lagi tapi saya pilih mereka karena hampir semua orang tau.

Okay let's start!

Late '60s ~ mid '70s






Foto: Led Zeppelin (atas), Deep Purple (tengah), Black Sabbath (Bawah)

          So in the '60 band-band classic rock legendaris lahir. Walau pun di tahun 60, The Beatles masih menjadi sorotan dunia. Tapi saya tidak akan membahas tentang itu sekarang. Di tahun '60 dari yang saya lihat, musik rocknya masih sangat klasik dengan gitar solonya yang lama dan khas, suara vokalisnya yang tinggi dan juga khas, yah pokoknya kalo kalian dengar pasti taulah apa bedanya dengan musik rock jaman sekarang.

          Nah bisa dilihat dari foto di atas, bahwa ketiga band tersebut sangat berpengaruh dan namanya sangat besar di tahun '60. These band have been referred to as the "unholy trinity of British hard rock and heavy metal in the early to mid-seventies". Deep purple, saya tau band ini karena ayah saya punya banyak sekali lagunya. Bisa dibilang ayah saya ngefans apalagi sama ex-guitarist nya yaitu Ritchie Blackmore. Saya jadi ikut mendengarkan dan lumayan saya jadi tertarik. Band ini dibentuk di Hertford pada tahun 1968 yang awalnya beranggotakan Ritchie Blackmore, Jon Lord, Ian Paice, Rod Evans, dan Nick Simper. Smoke on the Water adalah salah satu lagunya yang sangat terkenal. Dengan intro gitarnya yang khas dan bagian solonya di menit ke 3. Ada juga Soldier of Fortune dengan melodi yang lumayan pelan, jadi enak didengar bahkan bagi orang yang tidak terlalu suka musik rock sekali pun. Contoh: ibu saya...
       
Video: Smoke on the Water

     Led Zeppelin, band ini sangat legendaris dan sudah menginsprisai musisi-musisi legendaris lainnya termasuk Kurt Cobain dari Nirvana. Band ini dibentuk di London pada tahun 1968 yang beranggotakan Robert Plant, Jimmy Page, John Paul Jones, dan John Bonham. Lagu yang sangat terkenal adalah Stairway to Heaven dengan liriknya yang begitu puitis dan susah dimengerti. Selain itu ada juga Kashmir yang intronya hampir (Hampir menurut saya) sama dengan intro Perfect Stranger dari Deep Purple. Saya sempat bingung saat mendengarkannya, tapi mungkin hanya pendapat saya saja.
       
Video: Stairway to Heaven

    Black Sabbath, nah band yang satu ini saya kurang mengenal jadi saya sambil mengumpulkan informasi dari mbah google aja yaa. Band ini dibentuk di Birmingham pada tahun 1968 dengan anggota Tony Iommi, Geezer Butler, Ozzy Osbourne, Bill Ward. Lagu terkenal mereka adalah... okay so i checked it on the other sites that Paranoid is their best song based on the riffs,Ozzy's Vocal,and the lyric, so..yeah.

Video:  Paranoid

 so this is Rock Music in the '60s


TO BE CONTINUED






1 comment:

  1. Lagu Stairway to heaven booming saat saya SMP dulu. Saya kaget waktu anak saya belajar gitar menyanyikan lagu itu dengan intro yang pas.

    ReplyDelete